Cara Menyimpan ASI Perah (ASIP)
1.
ASI
perah yang fresh dapat disimpan pada suhu ruangan 270C – 320C
selama 3-4 jam. Sedangkan pada suhu yang lebih rendah lagi bisa bertahan 6-8
jam.
2.
Jika
disimpan di termos es atau cooler bag yang disertai dengan ice gel atau ice
blue atau es batu bisa bertahan kurang lebih 24 jam.
3.
Sedangkan
pada kulkas bagian bawah (sayur) bisa bertahan 48-72 jam.
4.
Tidak
diperbolehkan menyimpan ASIP sampai penuh dalam botol hal ini untuk menghindari
ekspansi ASI ketika membeku.
5.
Jangan
mencampur ASIP yang baru diperah dengan ASIP yang sudah didinginkan, Jika kita
ingin mencampurnya, maka ASIP yang baru diperah didinginkan dulu di kulkas
bukan di frezer. Setelah dingin, campurka ASIP tersebut. Jarak waktu pemerahan
tidak boleh lebih 24 jam
6.
Simpan
di frezer
Untuk lebih jelasnya klik video
Mencampur dan menyimpan ASIP di
No comments:
Post a Comment